Ketumbar juga merupakan salah satu rempah-rempah yang mengandung senyawa antimikroba.
Senyawa ini bisa membantu melawan infeksi tertentu.
Baca Juga:
Kemenko PMK Luncurkan SMART PMK dan Gelar Penilaian 360 Derajat untuk Perkuat Manajemen Talenta ASN
Dalam ketumbar terdapat dodecenal, yakni senyawa dalam ketumbar yang bisa melawan bakteri seperti Salmonella.
Bakteri ini diketahui dapat menimbulkan keracunan makanan pada manusia.
Dalam penelitian yang sama yakni penelitian tabung, dikatakan bahwa biji ketumbar bisa melawan bakteri yang menyerang saluran kemih.
Baca Juga:
Sinner Pertahankan Gelar ATP Finals dan Tutup Musim dengan Rekor Fantastis
Penelitian lainnya menunjukkan, minyak ketumbar bahkan harus digunakan dalam formulasi antibakteri.
Hal ini disebabkan, ketumbar dapat melawan penyakit bawaan karena makanan dan infeksi bakteri.
2. Kunyit