9. Tidak nafsu makan
Tak hanya menyebabkan bau mulut, uremia juga bisa menyebabkan pengidap penyakit ginjal tidak nafsu makan hingga berat badannya menurun.
Baca Juga:
Rangkaian HUT Ke-77 Sumut, Bobon Santoso Masak 200 Kilogram Daging Ayam di Danau Toba
Selain itu, penyakit ginjal juga bisa membuat perut tidak nyaman, bahkan dapat memicu mual dan muntah.
10. Sering buang air kecil
Dilansir dari Kidney.org melalui KOMPAS.com, ketika saringan ginjal rusak, keinginan untuk buang air kecil jadi meningkat.
Baca Juga:
Serangan Udara Israel di Gaza Tewaskan Puluhan Warga Sipil
Oleh sebab itu, peningkatan intensitas buang air kecil, terutama di malam hari, bisa jadi tanda-tanda penyakit ginjal.
Akan tetapi, sering buang air kecil juga bisa jadi tanda penyakit lainnya, seperti infeksi saluran kemih atau pembesaran prostat pada pria.
11. Urine bercampur darah