Cara Mengatasi Virus Gemini:
1. Penggunaan varietas cabai yang tahan
Baca Juga:
Gampang Banget! Begini Cara Manfaatkan Kulit Buah untuk Pupuk Alami
Cara mengendalikan virus kuning pertama adalah menggunakan varietas cabai yang tahan atau toleran untuk menghindari serangan lebih parah.
2. Menggunakan benih berkualitas
Penggunaan benih cabai berkualitas dapat mencegah penularan patogen tular benih. Untuk mendapatkan benih berkualitas, Anda bisa melakukan perlakuan khusus.
Baca Juga:
Mengenal Hama Kutu Daun Persik pada Tanaman Cabai dan Cara Membasminya
Langkah untuk eradikasi virus dalam benih adalah merendam benih dalam Na3PO4 10% selama satu sampai dua jam. Setelah itu, mencuci benih menggunakan air mengalir sebanyak empat kali.
Selanjutnya, Anda bisa merendam benih dalam HCl 0.8% selama 20 menit dan membilasnya kembali menggunakan air bersih sebanyak tiga kali.
3. Menyemai benin