drg. Citra menyebut pasien tetap bisa mencegah dengan cara menjaga kebersihan mulut.
Salah satunya adalah dengan melakukan dental floss.
Baca Juga:
Pemkot Bandung Dukung Langkah Kejari Tangani Dugaan Korupsi, Farhan Tegaskan Komitmen Transparansi
"Sehingga disela-selanya pun akan ikut terangkat," jelasnya.
Hal ini bisa meminimalisir bentukan karang gigi yang langsung terkalsifikasi.
"Terus kalau vitamin untuk mengurangi karang gigi saat ini memang belum ada rekomendasi ya."
Baca Juga:
Michael Sianipar Apresiasi Dukungan PSSI dan Kemenpora Usai Timnas Futsal Kalahkan Australia
"Tetapi paling tidak bisa menambah vitamin C untuk menambah kekuatan dari jaringan penyangga giginya."
Dengan demikian, gigi tak mudah mengalami periodontitis dan gingivitis.
"Tapi ini tidak jaminan bapak tidak kontrol ke dokter untuk dibersihkan karang giginya," pesan drg. Citra.
[kaf]