5. Terdiri atas dua bangunan yaitu bangunan latar dengang panjang setiap sisi rata-rata 40 meter, tinggi dinding 5,40 meter 						
					
						
						
							6. Sementara bangunan kedua ialah bagian dalam yang berdenah segi lima, di setiap sudutnya terdapat menara pengamat dengan setinggi 13,8 meter 						
					
						
							
								
								
									Baca Juga:
									Dear Traveler! Berikut Destinasi Wisata yang Wajib Dikunjungi Saat Liburan
								
								
									
										
	
									
								
							
						
						
							7. Benteng Belgia tergolong luas karena dapat menampung 400 tentara yang menangani 58 persenjataan termasuk meriam 						
					
						
						
							8. Fungsi lain dari benteng ini ialah sebagai markas militer Belanda dan tempat untuk memantau lalu lintas kapal dagang karena tempatnya yang strategis						
					
						
						
							9. Letak benteng hanya 500 meter dari Pelabuhan Banda Neira, kamu bisa banget berjalan kaki atau menggunakan ojek untuk mengunjunginya						
					
						
							
								
								
									Baca Juga:
									MARTABAT Prabowo-Gibran Dukung Pengembangan Wisata Rangkasbitung sebagai Penguat KEK Tanjung Lesung
								
								
									
	
								
							
						
						
							10. Pada 2015, Benteng Belgica telah ditetapkan sebagai cagar budaya nasional. Kamu bisa membeli tiketnya seharga Rp5 ribu						
					
						
						
							11. Pemandangan sekitar Benteng Belgica sangat indah dengan perpaduan latar belakang Gunung Api Banda dan laut di sekitarnya, pasti kamu terkesima deh!						
					
						
						
							12. Kamu pun bisa melihat penjuru pulau dan menikmati sunset yang begitu cantik dari atas Benteng Belgica