4. Banyak Alasan
Orang sukses adalah orang yang setelah ia merencanakan sesuatu dengan baik, maka ia akan langsung bergerak melakukan hal tersebut.
Baca Juga:
Transformasi Penderitaan dan Kesulitan: 8 Karakter Sukses yang Terbentuk di Masa Kecil
Banyak orang yang ingin sukses dan ia pun sudah menemukan ide-ide unik untuk mendukung keberhasilannya.
Permasalahannya adalah setelah memiliki ide dan perencanaan yang mantap, ia justru terjebak dalam penundaan.
Jadi, hasilnya nol. Selama kamu masih terus banyak alasan dan menunda, maka selama itu kamu harus siap merasakan pahitnya kegagalan.
Baca Juga:
Anak Perempuan yang Sejak Kecil Suka Peluk Ayahnya: Potret Sukses dan Kekayaan Di Masa Dewasa
5. Mencoba Menyenangkan Semua Orang
Menyenangkan orang lain itu baik, tapi ada waktu saat kamu harus memikirkan dirimu sendiri. K
amu gak akan mampu untuk menyenangkan semua orang, lagipula jangan sampai kamu terlalu bersemangat untuk terus menyenangkan orang lain sedangkan kamu lupa bahwa diri kamu sendiri juga perlu kesenangan.