Jenis asupan diet vegetarian pada pasien kanker
- Makanan utuh dan padat nutrisi, seperti buah-buahan, sayuran, biji-bijian, dan kacang-kacangan.
Baca Juga:
Tips Menurunkan Berat Badan dengan Nutrisi Lengkap dan Porsi Tepat
- Makanan sumber protein dari produk nabati, seperti tahu, tempe, kedelai, kacang arab, dan oat.
- Makanan dengan serat tinggi, seperti kacang polong, brokoli, beras coklat, buah pir, dan biji chia.
- Makanan dengan lemak sehat, seperti alpukat, biji bunga matahari, telur, dan minyak zaitun.
Baca Juga:
Lapar Terus Jadi Sulit Diet: Konsumsi 7 Makanan Ini Bisa Jadi Solusi
Nah, itulah sejumlah manfaat diet vegetarian untuk pasien kanker, dan jenis asupannya. Jika kamu menderita kanker, sebaiknya konsultasikan dulu ke dokter.
Gunanya agar kamu mendapatkan rekomendasi pola makan yang tepat dan sesuai dengan kondisi kamu. Semoga bermanfaat. [jat]