Helm keselamatan warna biru biasanya dipakai oleh site supervisor, pekerja yang berhubungan dengan kelistrikan, operator teknis pengawas sementara. kenyataan di lapangan, helm ini lebih sering di gunakan oleh operator alat-alat berat seperti buldozer, forklit, dan crane.
3. Warna Hijau
Baca Juga:
Pemprov Kepri Ingatkan Kontraktor Migas Tingkatkan Keselamatan Kerja
Sesuai dengan warnanya, helm keselamatan ini dipakai oleh pengawas lingkungan.
4. Warna Merah
Helm keselamatan warna merahdipakai oleh safety officer yang bertanggung jawab untuk memeriksa sistem keselamatan yang berfungsi sesuai standar yang ditetapkan.
Baca Juga:
Kecelakaan Kerja Menurun, PLN Perketat SOP dan Kultur K3 dalam Operasional Layanan Kelistrikan
5. Putih
Helm warna putih dipakai oleh orang mempunyai peranan yang sangat penting terhadap proyek misalnya manajer, pengawas, insinyur, mandor.
6. Coklat