Alhasil dari adanya 2 persenjataan kelas berat tersebut maka kapal patroli kelas PC 60 mampu menjalani misi anti permukaan.
Tidak hanya anti permukaan saja tapi untuk pertempuran anti udara di kapal patroli kelas PC 60 bisa dilakukan.
Baca Juga:
Kemenkumham Terima Hibah Kapal Patroli Imigrasi dari Pemprov Kepri
Perlu diketahui di kapal patroli kelas PC 60 memiliki panjang 60 meter, draft 2,72 meter dan lebar 8,5 meter.
Dengan dimensi tersebut maka pantas bahwa kapal patrol kelas PC 60 menyandang nama kapal patroli canggih. Lalu untuk di bagian mesin kapal patroli kelas PC 60 didukung oleh dua mesin diesel MTU 20V400M73.
Dengan mesin tersebut maka kapal patroli kelas PC 60 memiliki output 3.200 kilowatt.
Baca Juga:
Dua Kapal Patroli Cepat Perkuat TNI Angkatan Laut
Ditambah lagi di kapal patroli kelas PC 60 memiliki kecepatan tertinggi 24 knot atau setara dengan 44 km/h.
Dari kecepatan yang cukup apik tersebut maka daya tahan dari kapal patroli kelas PC 60 cukuplah lama
Diinformasikan bahwa daya tahan kapal patroli kelas PC 60 mampu tahan sampai tahan 8 hari.