3. Kegagalan adalah Hal yang Wajar
Cobalah saat kamu gagal, mengertilah bahwa kegagalan adalah hal yang wajar. Kegagalan bukanlah suatu yang tabu atau aneh, apalagi memalukan.
Baca Juga:
Transformasi Penderitaan dan Kesulitan: 8 Karakter Sukses yang Terbentuk di Masa Kecil
Jadi, saat gagal anggaplah saja kegagalan sebagai hal yang wajar-wajar saja. Toh, kamu juga sudah berjuang dengan keras selama ini.
4. Setiap Orang Punya Jatah Kegagalan
Setiap orang memiliki jatah gagalnya masing-masing. Hal ini adalah ketetapan dalam hidup. Jadi, jika kamu mendapatkan kegagalan, anggaplah bahwa jatah kegagalanmu dalam hidup ini telah berkurang satu, jadi kamu harus bisa melewati hal itu. Setelah kamu berhasil melewatinya, itu artinya kamu berhasil menyelesaikan satu jatah gagalmu.
Baca Juga:
Anak Perempuan yang Sejak Kecil Suka Peluk Ayahnya: Potret Sukses dan Kekayaan Di Masa Dewasa
5. Gagal Sekali Bukan Berarti Gagal Seumur Hidup
Saat kamu gagal, ingatlah bahwa sekali gagal bukan berarti seumur hidupmu gagal. Kegagalan adalah satu bagian kecil dari keseluruhan hidupmu.
Kegagalanmu saat ini tidak akan bisa menghentikan kesuksesanmu. Jadi, segera bangkit untuk menjemput kesuksesanmu.