Akhlak.id | Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir baru-baru ini memberikan pernyataan jika kualitas BUMN harus ditopang oleh kualitas personelnya.
“Kualitas BUMN ditentukan kualitas manusianya,” kata 11 Desember 2021.
Baca Juga:
Jasa Marga Raih Penghargaan Bergengsi ‘Indonesia Most Powerful Women Awards 2024’
Menteri BUMN itu mengatakan jika standar personil di BUMN harus juga
Dia mengatakan bahwa hal itu sejalan dengan misi transformasi Sumber Daya Manusia (SDM) di BUMN.
“Peningkatan kualitas SDM harus dibarengi dengan peningkatan AKHLAK yang menjadi tulang punggung transformasi SDM BUMN,” tutur Erick.
Baca Juga:
Buntut Kritik PSN PIK 2, Said Didu Penuhi Panggilan Polisi
Lebih lanjut, Erick Thohir mengatakan bahwa hal itu perlu dilakukan agar Indonesia mampu menghadapi tantangan ke depan.
“Agar Indonesia siap menghadapi tantangan besar di masa depan,” ujar Erick.
Menteri BUMN itu mengatakan bahwa itu semua dalam rangka mewujudkan kedaulatan Negara Kesatuan Republik Indonesia.