2. Jujur
Berani untuk mengatakan tidak demi kebaikan diri sendiri juga merupakan cara untuk menjadi pribadi yang lebih baik. Tentunya akan sangat melelahkan jika hidup hanya demi menyenangkan hati orang lain.
Baca Juga:
7 Tanda Kamu Tengah Berhadapan dengan Orang Manipulatif yang Berbahaya
Jika terus menerus berbohong pada akhirnya semua akan menjadi bom waktu yang dapat meledak sewaktu-waktu, karenanya lebih baik mencoba jujur daripada nantinya juga akan merugikan diri sendiri
3. Mencari cara membantu orang lain
Jika teman atau orang terdekat sedang mengalami kesulitan maka tidak ada salahnya kamu menawarkan bantuan kepada orang tersebut.
Baca Juga:
Pusat Data Nasional Diserang Siber, BSSN Sebut Pelaku Minta Rp131 Miliar
Mulailah dari hal-hal yang simpel seperti menolong mengerjakan tugas, membelikan barang ke supermarket, atau hal-hal yang bisa dilakukan ketika kamu sedang luang.
4. Berlatih untuk memaafkan orang lain
Semua orang pastinya pernah melakukan kesalahan, jika kamu sulit untuk memaafkan orang lain karena perbuatannya di masa lalu, maka posisikanlah diri kamu menjadi seseorang yang pernah melakukan kesalahan juga yang sulit ditolerir oleh orang lain.