4. FR0091 jatuh tempo pada 15 Februari 2032. Seri ini mendapatkan nilai penawaran Rp 17,77 triliun. Pemerintah menyerap sebanyak Rp 11,15 triliun dengan yield rata-rata yang dimenangkan 7,17%.
5. Seri FR0093 jatuh tempo pada 15 Juli 2037. Seri ini mendapatkan nilai penawaran Rp 1,26 triliun. Pemerintah menyerap sebanyak Rp 150 miliar dengan yield rata-rata yang dimenangkan 6,87%.
Baca Juga:
Anggaran Infrastruktur Dipangkas, Pemerintah Bisa Kena Denda Kalau Tak Perbaiki Jalan Rusak
6. Seri FR0092 jatuh tempo pada 15 Juni 2042. Seri ini mendapatkan nilai penawaran Rp 3,93 triliun. Pemerintah menyerap sebanyak Rp 750 miliar dengan yield rata-rata yang dimenangkan 7,25%.
7. Seri FR0089 jatuh tempo pada 15 Agustus 2051. Seri ini mendapatkan nilai penawaran Rp 297 miliar. Pemerintah menyerap sebanyak Rp 10 miliar dengan yield rata-rata yang dimenangkan 7,35%. [jat]