Berkatnews.id | Event balap motor internasional MotoGP Mandalika siap digelar pada 18-20 Maret 2022.
Para penonton yang berasal dari berbagai daerah dan luar negeri juga sudah mulai tiba di Lombok, Nusa Tenggara Barat.
Baca Juga:
Kulon Progo: Dua Kasus Baru COVID-19 Muncul Setelah Berakhirnya Pandemi
Bagi para penonton, ada sejumlah hal yang perlu dan penting diketahui sebelum menonton aksi Marc Marquez dan kawan-kawan.
Panitia dan pemerintah telah menetapkan sejumlah persyaratan sekaligus fasilitas yang bisa dimanfaatkan. Berikut informasinya:
- Penukaran tiket
Baca Juga:
Prokes di Sekolah dan Perjalanan Diatur oleh Kementerian atau Lembaga Terkait
Penonton MotoGP Mandalika harus menukarkan tiket yang telah dimilikinya dengan tiket fisik berupa gelang.
Penukaran tiket bisa dilakukan di loket yang berada di eks Bandara Selaparang, Kota Mataram pada 16-17 Maret 2022.
- Syarat penonton