"Terima kasih kepada JIS yang sudah menggunakan listrik PLN selama masa konstruksi, ini artinya pembangunan JIS lebih ramah lingkungan bebas polusi udara dan suara jika dibandingkan menggunakan generator set," tambah Doddy.
Hingga saat ini cadangan daya listrik di Jakarta sebesar 29% dari kapasitas pasokan listrik Jakarta dan sekitarnya. PLN memberikan kesempatan seluas-luasnya kepada masyarakat yang membutuhkan listrik untuk keperluan pemasangan baru, penambahan daya, maupun pemasangan sementara. [JP]
Baca Juga:
Bacalon Gubernur Jakarta Pramono Mau Buat Waterway di Pulau Seribu